Berapa Sebenarnya Biaya Tanam Benang?

Berapa Sebenarnya Biaya Tanam Benang

Berapa sebenarnya biaya tanam benang? Pertanyaan ini yang sering terlintas di kepala kita ketika hendak menjalani tanam benang. Tentunya sebelum benar-benar menjalani prosedur ini, kita perlu menyiapkan biaya. Jadi, berapa biaya yang dibutuhkan untuk menjalani tanam benang?

Seputar Tanam Benang (Threadlift)

Tanam benang dikenal juga dengan istilah threadlift merupakan suatu prosedur kecantikan yang dapat kulit di area wajah. Sama seperti namanya, prosedur kecantikan ini menggunakan benang untuk menarik bagian kulit supaya dapat mengurangi kulit kendur agar bisa tampil lebih awet muda. Prosedur ini sangat cocok bagi kamu yang memiliki masalah kulit yang kendur pada area wajah atau kulit yang berkerut dan turun. Dengan menjalani prosedur tanam benang, kulit yang kendur akan ditarik dan menjadi lebih kencang.

Apa Saja Manfaat Tanam Benang?

Apa saja manfaat dari prosedur tanam benang? Tanam benang memiliki beberapa manfaat diantaranya membuat kulit wajah menjadi lebih kencang. Bisa menjadi salah satu perawatan alternatif minimal invasif untuk prosedur facelift. Selama prosedur kecantikan dilakukan, dokter akan menggunakan jahitan sementara atau disebut dengan benang khusus guna mengangkat bagian kulit. Selain itu, prosedur kecantikan ini juga dapat mengangkat kulit serta membuat kulit tampak lebih kencang, sekaligus merangsang tubuh memproduksi kolagen dalam jumlah yang lebih besar pada area tertentu. Ketika produksi kolagen mulai meningkat, maka dapat menunda dan mengurangi proses penuaan pada kulit.

Jadi, tanam benang memiliki manfaat meningkatkan penampilan sehingga kita bisa tampil lebih percaya diri dengan kulit yang lebih kencang dan muda pada area seperti garis alis, pipi, dahi, bawah mata, dan lainnya. Tanam benang bisa dilakukan oleh siapapun dimana mereka yang ingin mengatasi masalah kerutan, kulit yang mengendur, dan lainnya. Dalam prosedurnya bisa dilakukan dengan anestesi lokal, sehingga cukup aman dilakukan bagi pasien dengan kondisi tertentu.

Biaya tanam benang berapa?

Prosedur tanam benang cukup memiliki banyak manfaat bukan? Tenttunya kamu ingin tahu berapa biaya yang dibutuhkan untuk bisa menjalani prosedur tanam benang bukan? Umumnya, biaya tanam benang wajah berkisar antara Rp35.400–Rp564.000. Sementara itu, harga threadlift bisa berkisar antara Rp3.900.000–Rp7.900.000, tergantung jumlah benangnya. Untuk penjelasan lebih lanjut mengenai biaya tanam benang atau threadlift, pasien bisa langsung berkonsultasi dengan dokter.

Bagaimana dengan hasil dari tanam benang? Dapat bertahan berapa lama hasil dari tanam benang? Tanam benang atau threadlift merupakan suatu prosedur kecantikan untuk mengencangkan kulit wajah. Biasanya, hasil dari tanam benang ini mampu bertahan selama 1 – 3 tahun. Karena itu, perlu dilakukan prosedur kembali untuk menjaga kulit tetap kencang, sehingga hasilnya dapat bertahan lama.

Apakah ada efek samping yang muncul pasca prosedur? Sama seperti perawatan lainnya, prosedur tanam benang juga kemungkinan bisa memicu munculnya efek samping. Efek samping yang mungkin terjadi setelah tanam benang diantaranya mengalami nyeri, bengkak, dan memar pada area wajah. Akan tetapi, jangan khawatir, sebab efek samping ini akan hilang dalam beberapa hari.

Mau Tanam Benang Lebih Murah?

Tertarik untuk menjalani prosedur tanam benang, tapi budget belum mencukupi? Tapi tetap ingin hasil yang memuaskan dengan budget yang pas-pas an? Tenang aja gorgeus! D’elegance Clinic, salah satu klinik kecantikan terpercaya banyak promonya loh! Jadi, kamu masih tetap bisa menjalani perawatan dengan budget pas-pas an. Gak percaya? Langsung aja kunjungi D’elegance Clinic sekarang juga!

WA Delegance Clinic