8 Tips Tampil Awet Muda dengan Mengatur Pola Hidup Sehat

8 Tips Tampil Awet Muda dengan Mengatur Pola Hidup Sehat

Tips Tampil Awet Muda dengan Mengatur Pola Hidup Sehat. Siapa yang tak ingin memiliki tampilan wajah yang awet muda? Sepertinya hal ini menjadi mimpi sejuta umat. Wajah awet muda meski usia telah bertambah. Namun, apakah ada cara yang tepat untuk bisa memiliki wajah yang awet muda? Simak penjelasannya di bawah ini!

Langkah awal yang bisa kamu lalukan—tentunya tanpa mengeluarkan biaya yang banyak adalah mengatur pola hidup sehat melalui makanan. Hal ini karena makanan menjadi faktor penting dalam meningkatkan penampilan. Penampilan awet muda kebanyakan artis papan atas dimiliki karena mengonsumsi makanan yang mampu meremajakan kulit.

Lalu, makanan apa saja yang bisa membuat tampilan wajah menjadi awet muda?

Tips Tampil Awet Muda dengan Pola Hidup Sehat

Makanan manis mengandung gula sehingga dapat dengan mudah berubah menjadi glukosa atau fruktosa. Meningkatnya kadar gula akan sangat mempengaruhi pankreas ketika mengeluarkan insulin. Masalah terjadi bila glukosa tidak lagi bisa tertampung di sel, maka glukosa akan diubah menjadi lemak dimana tidak baik untuk pembuluh darah dan kulit.

Lemak trans merupakan lemak yang berasal dari minyak nabati, biasanya digunkan untuk makanan cepat saji, dengan biaya produksi yang murah. Makanan yang mengandung lemak trans menyebabkan peningkatan risiko penyakit jantung, stroke, dan diabetes, serta mempercepat proses penuaan.

Ditemukan fakta bila mengonsumi makanan yang mengandung vitamin C akan meminimalkan munculnya kerutan, mencegah sekaligus melindungi kerusakan jaringan kulit dan sel akibat oleh radikal bebas yang menjadi penyebab kulit mengalami penuaan dini.

Karena vitamin E sangat baik melindungi kulit kita dari radiasi sinar UV. Hampir sama seperti vitamin C yang larut, tetapi bila vitamin C larut dalam zat cair, vitamin E larut dalam lemak.

Karena makanan yang mengandung vitamin A memiliki efek anti-inflamasi. Kamu bisa menemukan pada makanan yang tinggi lemak jenuh dan kolesterol. Selain itu, vitamin A juga bisa mencegah kulit yang mengalami kekeringan, bersisik, dan pecah-pecah.

Karena jenis lycopene ini mampu menghancurkan radikal bebas yang paling kuat. Sedangkan jenis lutein dan zeaxanthin mampu melindungi kulit dari paparan sinar UV, mencegah kerusakan, dan menjaga integritas struktural kulit.

Karena dapat menenangkan kulit yang mengalami peradangan dan pecah, mengurangi warna kulit yang memerah dan rusak akibat paparan sinar UV, juga mampu melawan kerusakan akibat radikal bebas, serta meningkatkan elastisitas kulit. Dan yang paling penting, meminimalkan munculnya kerutan.

Karena air penting untuk proses hidrasi kulit. Kulit akan terasa lembab dari dalam. Untuk itu, ketika kamu mengalami dehidrasi kronis, kamu harus minum 8 gelas air tiap hari agar mendapatkan penampilan lebih muda.

Apabila Tips Tampil Awet Muda dengan Mengatur Pola Hidup Sehat di atas belum berhasil kamu lakukan agar bisa tampil awet muda, kamu bisa melakukan tindakan medis, misalnya filler, botox, chemical peeling, dan lain sebagainya. Untuk tindakan medis, kamu bisa melakukan konsultasi dengan dokter kecantikan, salah satu klinik kecantikan di daerah Jakarta yang bisa kamu pilih ialah D Elegance Clinic. Klinik kecantikan yang berpengalaman di bidang aesthetic dan juga memiliki tingkat berhasil yang tinggi. D Elegance Clinic sudah menangani lebih dari 5000 kasus operasi estetik.

WA Delegance Clinic